Membangun negeri merupakan bagian dari kewajiban setiap warga negara. Indonesia membutuhkan eksekutif muda bertalenta dalam memajukan perekonomian di masa yang akan datang. Tidak untuk kepentingan pribadi atau golongan tertentu, tetapi pada hakekatnya adalah untuk kepentingan seluruh rakyat Indonesia.

Pertumbuhan pasar dan persaingan di era pasar bebas menuntut seluruh elemen untuk siap, mampu bersaing, survival dengan kemandirian serta knowledge yang kuat. SWA.co.id menjembatani kita yang memiliki target visi dan kualitas SDM Indonesia. Bagi anda yang memiliki kualifikasi bisa mengikuti event “Indonesia Future Business Leader (IFBL) 2018.


Source : swa.co.id,dengan beberapa perubahan